BINMAS POLSEK PAGEDANGAN KONTROL SISKAMLING

IMG-20160116-WA0449 Kepolisian Sektor pagedangan melaksanakan kegiatan siskamling dengan warga di Kp. Cihuni Ds. Cihuni Kec. Pagedangan.,Sabtu , (16/1) Pukul 23.00 Wib

Binamas Ds. Cihuni Brigadir Iwan Sarjono langsung melakukan kegiatan Kontrol Siskamling dan himbauan kepada petugas siskamling tentang guantibmas maupun 3c

Tujuan Kegiatan ini selain sambaing tentunya sekaligus kontrol. Kegiatan Siskamling / Ronda. “Kami dari kepolisian Polsek Pagedangan menghimbau Keamanan adalah tanggung Jawab kita bersama, dan agar giat Siskamling terus dilaksanakan, apabila ada kejadian agar segera melaporkan ke Polisi/Polsek” Ucap Kapolsek Pagedangan AKP ENDANG SUKMA WIJAYA SH.

Dan Kapolsekpun menambahkan agar para RT / RW selalu melakukan Pendataan Penghuni kontrakan didampingi dengan Anggota Bhabinkamtibmas. “Kegiatan inovatif ini akan selalu kami laksanakan dalam rangka menjaga keamanan warga masyarakat” ucap Kapolsek Pagedangan.

Share This Post