Dalam rangka HUT Bhayangkara yang ke 78 Polsek Pasar Kemis Melaksanakan Penanaman Bibit Pohon Serentak


Kab. Tangerang – Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun Bhayangkara ke-78, Polsek Pasar Kemis Polresta Tangerang menggelar kegiatan penanaman bibit pohon dilingkungan Danau pondok kampung waru II Rt. 007/004 desa sukaharja kecamatan Sindang jaya kabupaten Tangerang, Kamis (27/06/2024)

Kegiatan ini dihadiri oleh berbagai pihak, termasuk Wapapolsek Pasar kemis Iptu Hasan Basri Subur SH, Wadan Ramil 11Pasar kemis Kapten Inf Amin Benyamin, kepala Desa Sukaharja H. Mus Mulyadi, personil Polsek Pasar kemis beserta warga masyarakat setempat.

Rangkaian kegiatan dimulai pada pukul 08.00 Wib dengan apel kesiapan penanaman bibit pohon yang dipimpin oleh Wakapolsek Iptu Hasan Basri Subur, SH Setelah apel, para personil beserta warga masyarakat bergerak menuju lokasi penanaman pohon.

Kapolsek Pasar Kemis AKP Ucu Nuryandi, SH, melalui Wakapolsek Iptu Hasan Basri subur dalam sambutannya, menekankan pentingnya kegiatan ini sebagai upaya nyata untuk menjaga kelestarian lingkungan dan sebagai bentuk kepedulian Polri terhadap ekosistem

“Penanaman pohon ini diharapkan dapat memberikan manfaat jangka panjang bagi lingkungan serta mendukung keberlanjutan ekosistem” ujar Iptu Hasan Basri subur

In:

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *


Other news

  • Personel Satresnarkoba Polresta Tangerang Gelar Program Pelayanan Masyarakat dengan Fokus pada Kualitas

    TANGERANG — Personel Satresnarkoba Polresta Tangerang Polda Banten melaksanakan berbagai kegiatan untuk memberikan pelayanan prima kepada masyarakat. Dalam rangka meningkatkan kualitas layanan publik, anggota Satresnarkoba aktif terlibat dalam berbagai program dan inisiatif yang bertujuan untuk memenuhi kebutuhan dan harapan masyarakat. Hari ini, personel Satresnarkoba mengadakan beberapa kegiatan pelayanan masyarakat di berbagai lokasi strategis di Tangerang.…

  • Personel Satresnarkoba Polresta Tangerang Hadiri Pengajian Rutin untuk Penguatan Nilai Spiritual

    TANGERANG — Personel Satresnarkoba Polresta Tangerang Polda Banten mengikuti kegiatan pembinaan rohani melalui pengajian rutin yang dilaksanakan di ruang serbaguna Mapolresta Tangerang. Kegiatan ini dimulai pada pukul 09.00 WIB dan dihadiri oleh seluruh anggota Satresnarkoba sebagai bagian dari upaya meningkatkan keimanan dan ketakwaan serta memperkuat nilai-nilai moral dalam pelaksanaan tugas kepolisian. Pengajian ini dipimpin oleh…

  • Satresnarkoba Polresta Tangerang Gelar Olahraga Rutin: Upaya Meningkatkan Kesehatan dan Kebugaran Fisik

    TANGERANG — Hari ini, personel Satresnarkoba Polresta Tangerang Polda Banten melaksanakan kegiatan olahraga rutin sebagai bagian dari program peningkatan kesehatan dan kebugaran. Kegiatan ini diadakan di area lapangan olahraga Mapolresta Tangerang dan diikuti oleh seluruh anggota Satresnarkoba untuk menjaga kebugaran fisik serta memperkuat kerjasama tim. Olahraga rutin dimulai pada pukul 07.00 WIB, dimulai dengan pemanasan…