Polsek Pasarkemis – Kepala Kepolisian Sektor Pasarkemis Kompol Kosasih menggelar acara tatap muka dan silaturahmi dengan para Pendeta dan pengurus Gereja di wilayah hukum Polsek Pasarkemis, menjelang perayaan Natal 2017 dan tahun baru 2018, Sabtu (04/11/2017). Acara yang digelar di gereja baetani alethia Villa Tomng baru desa gelam jaya itu dihadiri sekitar 40 Pendeta dan…
Jaga Kerukunan Umat Beragama, Kapolsek Tatap Muka Bersama Pendeta dan Pengurus Gereja
